Category Berita

Dialog Pendidikan Inklusif dan Kebebasan Beragama di Bandung

JAKATARUB dan alumnus Young Leader Interfaith Camp 2024  didukung oleh PSPP Nawang Wulan dan Search for Common Ground (SfCG) menyelenggarakan Dialog bertajuk “Menggapai Pendidikan Inklusif: Strategi Pemenuhan Hak-hak Pendidikan dan Kebebasan Beragama Berkeyakinan di Bandung Raya”. Dialog dilangsungkan pada Kamis…

Gandeng Kreator Konten untuk Kampanyekan KBB

JAKATARUB didukung oleh PSPP Nawang Wulan dan Search for Common Ground (SfCG) menyelenggarakan pertemuan dengan beberapa kreator konten dari komunitas maupun individu se-Bandung Raya. Ini merupakan bagian dari kampanye inklusif yang merujuk pada kebebasan beragama berkeyakinan (KBB). Pertemuan tersebut diselenggarakan…

Nge-Villa: Penguatan Kapasitas Pengurus JAKATARUB

Jaringan Kerja Antar Umat Beragama (JAKATARUB) menyelenggarakan kegiatan Nge-Villa pada Jumat-Minggu (9-11/08/2024) di Villa Saltig Lembang Kabupaten Bandung Barat. Kegiatan ini merupakan peningkatan kapasitas pengurus dan bonding antar pengurus di semesta JAKATARUB. Pertemuan tersebut juga membahas mengenai program keberlanjutan serta…

Mendengarkan yang Dipinggirkan

JAKATARUB turut menjadi bagian kegiatan talkshow bertema: Mendengarkan yang Dipinggirkan yang diselenggarakan oleh media Bandung Bergerak yang didukung oleh INFID pada Jumat (09/08/2024) di Gedung Bumi Silih Asih Bandung.  Talkshow tersebut memaparkan hasil karya liputan Bandung Bergerak di lima titik…

Jalan Lain Mendirikan Rumah Ibadah

Di kota tua – demikian makna harfiah “Dayeuhkolot” dalam Bahasa Sunda – tercatat perjuangan panjang dan penuh lika-liku untuk mendirikan rumah ibadah. Gereja Kristen Pasundan (GKP), yang ada di wilayah Desa Citeureup, Kecamatan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, lama bergulat dengan masalah…

JAKATARUB Berbagi di Dialog Interfaith Indonesia-Austria

JAKATARUB menjadi salah satu lembaga masyarakat yang terlibat dalam forum The 8th Indonesia-Austria Interfaith and Intercultural Dialogue (IAIID), yang tahun ini mengambil tema: “Navigating The Challenges in Diverse and Modern Society.” Forum tersebut diselenggarakan pada pada Senin (8/07/2024) di Hotel…

Serunya Young Leader Interfaith Camp (YLIC) 2024

JAKATARUB bersama PSPP Nawang Wulan didukung oleh Search for Common Ground (SfCG) menggelar Young Leader Interfaith Camp (YLIC) pada Jumat-Minggu (28-30/6/2024). Kegiatan ini dilangsungkan di wilayah perkampungan warga Penghayat Budidaya dan Muslim di Kampung Cicalung, Lembang, Jawa Barat.  YLIC digagas…